Sampai dengan hari ini Kamis tgl 10 Juni 2021 harga emas antam dan emas UBS hari ini mengalami penurunan berjemaah. Dimana penurunan harga emas antam nyaris membuatnya jatuh kembali di kisaran harga Rp 900.000 per gram.
Merujuk laman resmi Pegadaian, harga emas antam untuk hari ini tanggal 10 Juni 2021 mengalami penurunan di nilai Rp 3.000 dari sebelumnya dinilai Rp 1.003.000 per gram turun menjadi Rp 1.000.000 per gram. Penurunan harga ini jelas membuat harga emas antam dengan cetakan 0,5 gram jatuh di nilai Rp 553.000.
Sama halnya dengan harga emas antam, emas UBS pada hari ini juga mengalami penurunan. Yang mana emas UBS untuk ukuran 0,5 gram berkisar di nilai harga Rp 518.000. Penurunan harga emas UBS ini masih terbilang tipis jika dibandingkan penurunan harga pada emas antam, yang mana emas UBS terpantau turun dinilai Rp 2.000 dari sebelumnya harga per gram emas UBS di nilai Rp 972.000 menjadi Rp 970.000 per gram nya.
Berikut ini adalah daftar harga lengkap emas Antam dan emas UBS hari ini di Pegadaian Kamis, 10 Juni 2021.
Harga Emas Antam per 10 Juni 2021
- 1 Gram Rp 1.000.000
- 2 Gram Rp 1.936.000
- 5 Gram Rp 4.760.000
- 10 Gram Rp 9.460.000
- 25 Gram Rp 23.519.000
- 50 Gram Rp 46.955.000
- 100 Gram Rp 93.827.000
- 250 Gram Rp 234.290.000
- 500 Gram Rp 468.360.000
- 1.000 Gram Rp 936.676.000
Harga Emas UBS per 10 Juni 2021
- 1 Gram Rp 970.000
- 2 Gram Rp 1.925.000
- 5 Gram Rp 4.756.000
- 10 Gram Rp 9.462.000
- 25 Gram Rp 23.607.000
- 50 Gram Rp 47.117.000
- 100 Gram Rp 94.196.000
- 250 Gram Rp 235.420.000
- 500 Gram Rp 470.286.000
- 1.000 Gram Rp 939.554.000