Kaca film mobil merupakan salah satu aksesoris yang terbilang sangat penting yang harus terpasang pada kendaraan roda 4 Anda. Seperti hal nya kulit yang memerlukan tabir surya agar bisa terlindung dari teriknya matahari, maka mobil kesayangan anda pun sangat memerlukan kaca film terbaik 2021 untuk melindungi penumpangnya dari panasnya terik …
4 Jenis Material Kaca Film Mobil Yang Wajib di Ketahui Sebelum Memasangnya
Kaca film merupakan aksesoris berupa lapisan yang ditempelkan ke kaca mobil yang berfungsi untuk mengurangi efek panas dari sinar matahari. Kaca film sendiri terbagi menjadi 4 jenis berdasarkan bahan dasar yang terkandung di materialnya, dimana dari ke 4 jenis material kaca film tersebut bisa anda jadikan sebagai salah satu pertimbangan …
Kaca Film Solar Gard dan Rekomendasi Lainnya
Ketika bingung memilih pelindung kaca mobil dari panasnya sinar matahari, mungkin kaca film Solar Gard bisa jadi pilihan tepat. Meski tak banyak orang yang memasangnya, jika dipertimbangkan, maka sebenarnya sangat penting. Pastikan sebelum memilih, kenali rekomendasi lain agat tidak salah membeli. Kaca Film Solar Gard: Pahami Fungsinya Tidak hanya kaca …
Daftar Harga Kaca Film 3M Terbaru, Mulai 1 Jutaan
Di Indonesia terdapat banyak sekali kaca fim dengan kualitas yang tidak perlu diragukan, salah satunya dari 3M Auto Film Indonesia. Merk ini terkenal karena harganya terjangkau dan kualitasnya bagus. Bahkan, semua daftar harga kaca film 3M memiliki kemampuan menahan sinar UV hingga 99% setara dengan SPF 1000. Kaca film 3M juga …
Gunakan Kaca Film Mobil Pada Persentase Kegelapan Aman
Pecinta dan pengguna mobil mungkin sudah memasang kaca film mobil yang punya level kegelapan di jendelanya agar menutupi pandangan luar ke dalam mobil secara langsung. Prinsip bahwa bagian dalam mobil ini privasi yang harus disimpan dari orang lain sehingga tidak perlu bisa dilihat bebas. Mobil era modern ini bukan lagi …