Pabrikan otomotif asal Negara Jerman, E-Legend baru saja merilis mobil listrik bertenaga 804 hp (600 kW / 816 PS) sebagai penghormatan untuk mobil reli Audi Quattro S1. Mobil listrik ini dinamakan E-Legend EL1 yang merupakan sebuah sedan coupe yang ditenagai oleh tiga motor listrik serta disuplai oleh baterai berkapasitas 90 …