Motor

Tanda-Tanda Masalah Motor Injeksi Honda Wajib Diketahui

Tanda-Tanda Masalah Motor Injeksi

Tanda-Tanda Masalah Motor Injeksi Honda perlu dipahami Untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak diinginkan. Motor injeksi keluaran Honda sudah memiliki teknologi canggih sehingga jika ada masalah motor injeksi Honda, bisa memberikan tanda-tanda. Pernahkah Anda memperhatikan lampu berwarna oranye di spedometer motor yang menyala beberapa detik ketika motor dihidupkan? Lampu tersebut bernama …

Fungsi Kiprok pada Motor dan Gejala Kerusakannya

Fungsi Kiprok pada Motor

Fungsi Kiprok pada Motor – Komponen kendaraan bermotor merupakan hal yang sangat penting untuk dijaga dan dirawat secara teratur. Tidak terkecuali komponen-komponen kelistrikan seperti aki ataupun kiprok. Mungkin sebagian dari kita sudah tidak asing lagi dengan nama dan fungsi Aki pada motor. Namun, apakah sebenarnya fungsi kiprok pada motor? Fungsi …

Rekomendasi Oli yang Tidak Cepat Panas

Oli yang Tidak Cepat Panas

Oli memiliki fungsi yang sangat penting bagi motor. Selain berguna untuk mengoptimalkan kinerja mesin, oli juga memiliki fungsi untuk mengurangi gesekan, sebagai pendingin, dan untuk mengendalikan kotoran yang ada di dalam mesin. berikut beberapa opsi Oli yang Tidak Cepat Panas Karenanya, sangat penting memilih oli yang tepat. Salah satunya adalah …

Pencinta Matic? Ketahui Spesifikasi Honda BeAt 2020

Pertumbuhan motor matic kian hari kian subur. Hal ini terlihat dari banyaknya motor matic yang berseliweran di jalan raya. Salah satunya adalah Honda BeAt yang merupakan pionir motor matic di Indonesia. Kemudahan dan kenyamanan berkendara yang ditawarkan oleh motor maticlah yang membuatnya banyak diminati. Bahkan, banyak yang penasaran dengan spesifikasi …

Motor Goyang Seperti Ban Kempes Bikin Oleng, Ini Penyebabnya!

Motor Goyang Seperti Ban Kempes

Apakah Anda pernah merasakan ketika naik motor terasa bergoyang-goyang, padahal kondisi ban baik-baik saja? Jika iya, maka kondisi motor goyang seperti ban kempes semacam ini harus diwaspadai. Setiap pengendara motor roda dua pasti pernah mengalami beberapa masalah pada motor miliknya. Hal ini cukup rumit bagi mereka yang masih awam dalam …

Bagaimana Cara Menghemat BBM? Ini Tipsnya

Alat transportasi yang semakin berkembang dan jumlahnya semakin tinggi secara otomatis membuat penggunaan bahan bakar makin banyak. Akibatnya, harga bahan bakar minyak (BBM) kian tahun kian naik. Namun, kebutuhan akan BBM ini tetap banyak sehingga biaya yang dikeluarkan pun membengkak. Lantas, bagaimana cara menghemat BBM pada kendaraan bermotor Anda? Menghemat …

Kerap Terjadi, Ini Penyebab CDI Motor Sering Mati

CDI Motor Sering Mati

Keadaan sepeda motor yang selalu prima tentu saja adalah hal yang penting. Apalagi jika alat transportasi tersebut merupakan satu-satunya untuk menunjang aktivitas sehari-hari. Tentu akan merepotkan jika rusak, bukan? Salah satu kerusakan yang sering ditemui pada motor adalah CDI yang sering mati. Akibatnya sepeda motor tidak dapat digunakan dan mengganggu …

Hemat BBM, Ini Deretan Motor Matic Paling Irit

Jumlah bahan bakar minyak (BBM) kian hari kian terbatas sehingga makin mahal. Namun begitu, keberadaannya amat dibutuhkan oleh para pemilik motor karena kendaraan ini dapat bergerak karena adanya BBM. Untuk menghemat biaya BBM ini, salah satu cara yang bisa dilakukan adalah memilih motor matic paling irit yang memiliki teknologi sistem …

Rekomendasi Lampu LED Motor BeAt yang Paling Terang

Lampu LED motor BeAt adalah komponen terpenting pada kendaraan, utamanya pada saat malam hari. Fungsi utamanya tentu saja sebagai penerangan untuk jalan saat berkendara di malam hari. Oleh karena itu, amat penting untuk memiliki intensitas cahaya yang terang untuk memudahkan dalam mengamati jalanan dan lingkungan di sekitar motor. Saat ini, …

Tips Memilih Aki Motor yang Bagus dan Berkualitas

Tips Memilih Aki Motor

Tips Memilih Aki Motor – Aki motor adalah salah satu komponen yang penting pada motor. Pemilihan aki motor yang bagus juga berpengaruh pada kinerja berbagai komponen kendaraan yang membutuhkan tenaga listrik untuk menggerakkannya. Hal ini karena aki sendiri merupakan sumber energi listrik pada sepeda motor. Oleh karena itu, kebiasaan pengendara …