Tempat cas mobil listrik kini mulai banyak tersedia dimana-mana. Pemerintah RI sendiri sedang memperepat era elektrifikasi kendaraan bermotor untuk di jadikan sebagai transportasi jalan yang bertujuan menekan produksi polusi emisi dan juga impor bahan bakar minyak (BBM). Bahkan pada beberapa waktu belakang ini pihak PT PLN (Persero) sudah melakukan uji …
Mobil Listrik Termahal 2022
Mobil Listrik Termahal 2022 kini telah mencapai hingga miliaran rupiah. Sederatan kendaraan listrik termahal di dunia ini bisa membuat anda terkagum-kagum, apalagi beberapa tahun belakangan ini kendaraan elektrik menjadi sangat populer sebab dinilailebih irit dan memiliki fitur yang cukup canggih. Selain fitur yang canggih, performa mobil listrik juga cukup tangguh, …
Giias Mobil Listrik Terbaru 2022
Giias mobil listrik berpeluang pada GIIAS 2022. Dimana ketika para pabrikan otomotif mulai memanas memperkenalkan serta menjual kendaraan listrik, Toyota-Astra Motor yang menjadi agen pemegang merek / APM Toyota Indonesia seakan ikut bergeming, sehingga juga menyatakan akan mulai menjual mobil listriknya tahun ini. Apakah GIIAS 2022 ini akan menjadi titik …
Penemu Mobil Listrik Indonesia Ternyata Dia Orangnya!
Penemu mobil listrik Indonesia ternyata dia orangnya! Anda pasti penasaran kan? Tidak kalah hebatnya dari Elon Musk, ternyata Indonesia juga mempunyai seorang inovator pembuat mobil listrik. Berikut penjelasan selengkapnya tentang penemu mobil listrik Indonesia. Penemu Mobil Listrik Indonesia Ternyata Dia Orangnya! Penemu mobil listrik Indonesia adalah Ricky Elson atau yang …
Biaya Charge Mobil Listrik Ternyata Murah!
Biaya charge mobil listrik cukup penting untuk di ketahui. Apalagi seperti yang kita ketahui bersama mobil bertenaga listrik kini telah menjadi alternatif yang bisa anda pertimbangkan. Lalu berapa biaya charge mobil listrik itu sendiri? Dimana mobil listrikmerupakan kendaraan yang memakai sumber tenaga baterai serta digerakkan oleh motor penggerak, sehingga mobil …
Spesifikasi dan harga BYD Mobil Listrik
Spesifikasi dan harga BYD mobil listrik sering kali menjadi pertanyaan sebagian kalangan. Untuk itu kali ini kami akan mengupas jawabannya. Seperti yang kita ketahui bersama bahwa perusahaan taksi Blue Bird telah resmi mengoperasikan armada taksi listriknya yakni e-Taxi. Tak hanya Tesla Model X 75D (silver bird) yang cukup familiar, kini …
Bahan Baku Baterai Mobil Listrik Yang Harus Anda Ketahui!
Bahan baku baterai mobil listrik menjadi salah satu alasan mengapa mobil listrik terbilang lebih mahal dibanding mobil konvensional. Bahan baku baterai mobil listrik yakni baterai lithium yang dipakai tak dapat diperoleh sembarangan. Walaupun ditambang lalu diproses dengan tahap yang sangat panjang. Mayoritas kendaraan listrik yang beredar kini memakai baterai lithium …
Stasiun Pengisian Mobil Listrik
Stasiun Pengisian Mobil Listrik kini semakin berkembang. Apalagi tren mobil listrik sudah mulai diterima di Indoseia bahkan hampir di manca negara. Hal ini juga dikarnakan terdapat dukungan dari pihak pemerintah untuk menghadirkan transportasi yang ramah lingkungan serta sehat untuk bumi. Beberapa kemudahan bisa didapatkan bagi pengguna mobil plug-in hybrid dan …
Ternyata Ini Penemu Mobil Listrik?
Penemu mobil listrik sebenarnya siapa sih, apakah anda tahu siapa penemu mobil listrik. Belakangan ini, Pemerintah Indonesia sedang giat untuk merealisasikan penggunaan mobil listrik berasaskan baterai di dalam negeri. Menteri Perhubungan RI, Budi Karya Sumadi, bekerjasama dengan University of Nottingham untuk melakukan pembangunan berkelanjutan dan low-carbon transportation melalui pengembangan kendaraan …
Spesifikasi Dan Harga Mobil Toyota bZ4X
Spesifikasi dan harga mobil toyota bZ4X – TMC (Toyota Motor Corporation) menghadirkan mobil listrik all new Toyota bZ4X di Jepang dini hari (12 Mei 2022). Mobil ini dirancang menggunakan platform khusus BEV hasil pengembangan TOyota dengan Subaru bernama e-TNGA. Dimana e-TNGA ini dapat memberikan pengalaman berkendara yang atraktif, mulus, intuitif, …